Jumat, 26 Februari 2016

Kegiatan Diklat Penyusunan Jurnal Karya Ilmiah di Hollywood Hotel, Pekanbaru


Apa Tujuan Menulis? Tujuan Altrutistik (Altruistic Purpose) Tujuan Penugasan (Assignment Purpose) Tujuan Penerangan (Informational Purpose) Tujuan Pernyataan Diri (Self-Expressive Purpose)
Tujuan Mengajak (Persuasive Purpose) Tujuan Kreatif (Creative Purpose)
Ide Dasar
Ide/topik yang membentuk
isi dari sebuah tulisan.
• Pilihlah 1 ide dasar (topik)
• Sempitkan ide dasar (fokus)
• Jabarkan ide dasar (pengembangan)
• Temukan cara terbaik menyampaikan ide dasar tersebut (detil)
Alur & Organisasi
Struktur dalam sebuah karya tulis, atau bisa disebut logika karangan.
• Awal, tengah, akhir
• Transisi
• Tempo
Pesan 
Maksud yang ingin disampaikan penulis pada pembaca
• Antusiasme dan stamina penulis.
• Kepribadian dan karisma
• Membangkitkan emosi pembaca
Keluwesan Kalimat 
Ritme dan aliran bahasa yang berkesan
bagi mata dan telinga.
• Penggunaan kata berima
• Penggunaan kalimat pendek-sederhana
dan kalimat yang panjang-kompleks.
Konvensi
Teknis penulisan sesuai aturan dan norma
penulisan pada suatu bidang profesi
• Tanda baca, penulisan kata, struktur
kalimat, ejaan yang benar.
Teknis penulisan sesuai aturan dan norma
penulisan pada suatu bidang profesi
• Tanda baca, penulisan kata, struktur
kalimat, ejaan yang benar.

Tidak ada komentar: